Senin, 04 Juni 2012

anak emas SM

Maaf, status sebelumnya saya belum selesai tapi
saya cukup
tersinggung ketika dibilang "Anak bontot" tinggal
enaknya doank.
Biar saya beritahu hal baik, alasan kenapa tidak
sepantasnya
merendahkan dengan cara memandang sebelah
mata. Mereka juga
menangis karena hal yang sama, buka mata dan
hati kalian. Saya
akan berikan satu contoh dari masing - masing
group ::
- TVXQ, memulai debut dengan air mata. Bahkan
hamburger saja
mahal untuk mereka. Debut di Jepang harus
melalui proses
"ngamen" karena pada masa ini Harajuku merajai
pasaran.
- Super Junior, debutnya kawan seperjuangan
(TVXQ) duluan
membuat beberapa dari mereka menjadi down.
Bahkan Leeteuk
sendiri pernah nyaris menyerah.
- SNSD, debutnya dengan pergantian personil 3 kali
apalagi Sunny
sendiri pernah merasa tidak akan disukai karena
posisinya yang
sebagai keponakan Lee Sooman. masa trainee
mereka juga panjang.
- SHINee, debut dengan berlatih vocal demi
mengimbangi ketiga
sunbaenimnya yang bisa dibilang masuk dalam
jejeran idola papan
atas membuat mereka harus berjuang lebih keras.
- F(X), menjadi group berikutnya dengan member
asing yang
tergabung dalam group inti. Membuat mereka
sempat khawatir
bagaimana cara agar mereka diterima di pasaran
korea.
- EXO, beberapa dari EXO memiliki masa trainee
yang sama dengan
member Super Junior bahkan sebelum beberapa
member SHINee
masuk. Lalu tiba - tiba dikabarkan kalau SHINee
debut duluan sempat
membuat mereka ingin menyerah. Namun
sunbaenim mereka
mengajarkan kerjakeras dan keyakinan.
Tidak ada yang namanya anak emas.
Tidak ada yang namanya paling menderita.
Tidak ada yang namanya pilih kasih.
Mereka bergerak sesuai market. Karena guru
mereka pun sama. Jika
kita lihat ada yang baru debut langsung enak
(kayak SHINee, F(X)
sama EXO) itu karena zaman. Klo SM Entertainment
yang dulu bisa
dibilang "susah" namun sejak melejitnya
SHINHWA, Trax, TVXQ,
Super Junior dan SNSD maka membantu
perekonomian agensi
secara langsung. Dan yang nonton I.AM bisa tahu
siapa "Lee
Sooman" sebenarnya. Beliau adalah sosok ayah
bagi semuanya.

1 komentar:

Unknown mengatakan...

bener eonni...
q sk bagian ini "kita lihat ada yang baru debut langsung enak
(kayak SHINee, F(X)
sama EXO) itu karena zaman."

right dan angree...tapi tetep aja namanya trainer tetep nglewati masa sulit...lagian setelah debut masih aja sulit karena mereka harus mampu seperti sunbaenim mereka....great joob eonni ...fighting